Friday, April 13, 2007

MENYEMBUHKAN PEGAL-PEGAL

Mereka yang menderita pegal-pegal bisa disembuhkan dengan mempergunakan daun singkong yang diremas-remas mempergunakan sedikit kapur sirih, niscaya sakit pegal-pegalnya lenyap dan sembuh.

Cara membuat:

ambil lima lembar daun singkong, campurkan sedikit dengan kapur sirih, remas-remaslah menjadi satu sampai daun singkong tersebut menjadi hancur. Kemudian oleskan daun singkong tersebut pada bagian yang menderita pegal-pegal misalnya pada lengan, kaki, ataupun punggung, nisacaya dalam waktu singkat ( paling lambat 7 hari jika memakinya setiap hari 3 kali pagi, siang, dan malam hari ), penyakit pegal-pegal itu akan lenyap.

Semoga lekas sembuh!

No comments: